Jenjang karir di HSE
1. Safety Man —-> sebagai lini terdepan, bertugas untuk meyakinkan seluruh pekerjaan perbaikan dilaksanakan dengan cara selamat.
2. Safety Inspector —-> sebagai atasan dari beberapa safety man, bertugas untuk meyakinkan seluruh pekerjaan perbaikan dan pekerjaan operasi di area yang diawasinya dilakukan dengan cara selamat.
3. Safety Officer —> sebagai atasan dari beberapa safety inspector, bertugas untuk menjamin bahwa seluruh kegiatan operasi dan pemeliharaan diseluruh fasilitas perusahaan dilakukan dengan cara selamat.
4. Safety Coordinator —> sebagai atasan dari beberapa safety Officer, bertugas untuk menerapkan Safety Management di suatu perusahaan.
5. Safety Manager
Sebagai managerial dlm penerapan HSE di perusahaan.
Minggu, 22 Desember 2019
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
TUGAS POKOK DAN FUNGSI PENGAWAS KETENAGAKERJAAN DALAM HAL PENGAWASAN DAN PENEGAKKAN PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN KETENAGAKERJAAN
Pembangunan nasional dilaksanakan dalam rangka pembangunan manusia Indonesia seutuhnya dan pembangunan masyarakat Indonesia seluruhnya unt...
-
Keselamatan pada peralatan yang berputar 🗒🗒🗒🗒🗒 Bahaya Getaran Pada Alat Kerja, Pekerja Berisiko Terkena Hand-Arm Vibration Syndrome ...
-
THREE POINT CONTACT SAFETY Selain pada aktivitas yang menggunakan tangga, tiga titik tumpu (three point contact) juga sangat diperlukan da...
-
_*PEMILIK MOBIL WAJIB MENGERTI*_ *KODE BAN MOBIL* *☞ Contoh yang tertulis di ban* : *205/65/R15 94 H* ↳ 205 ⇨ Lebar BAN. ↳ 65 ⇨ ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar